Rabu, 24 Jun 2020 15:47

Video Profil Teknik Elektro Universitas Andalas

Teknik Elektro Universitas Andalas berdiri pada tahun 1994. Pada tahun 2018 Teknik Elektro memperoleh pengakuan akreditasi internasional dari IABEE dan diikuti dengan peraihan akreditasi A dari BAN-PT pada tahun 2019. Saat ini, Teknik Elektro memiliki 3 konsentrasi yaitu Teknik Tenaga Listrik, Telekomunikasi, dan Kontrol, serta 5 Kelompok Bidang Keahlian yaitu Konversi Energi Listrik, Sistem Tenaga Listrik, Teknik Tegangan Tinggi, Telekomunikasi, dan Sistem Kendali. Lima Kelompok Bidang Keahlian tersebut ditopang oleh 3 profesor, 15 doktor, dan 14 magister. Kegiatan di Teknik Elektro ditunjang oleh berbagai fasilitas, diantaranya 8 laboratorium, perpustakaan, dan ruang tutorial. Berbagai prestasi telah mampu diraih oleh mahasiswa teknik elektro seperti mendapatkan penghargaan emas pada ajang PIMNAS 2015 dan pertukaraan mahasiswa di Gifu University, Jepang. Lulusan teknik elektro dipersiapkan untuk dapat menjadi electrical engineer, manajer, programmer, product specialist, peneliti dan akademisi, serta enterpreneur.

Read 6653 times

Akreditasi

INDONESIAN ACCREDITATION BOARD FOR ENGINEERING EDUCATION (IABEE)
NOMOR : 00071.A
SARJANA TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS ANDALAS
AKREDITASI : GENERAL ACCREDITED
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
NOMOR : 2716/SK/BAN-PT/Akred-Itnl/S/V/2021
SARJANA TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS ANDALAS
AKREDITASI : UNGGUL
 BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI
NOMOR : 1586/SK/BAN-PT/Akred/M/III/202
MAGISTER TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS ANDALAS
AKREDITASI : BAIK SEKALI
 

lokasi

Kampus Universitas Andalas
Limau Manis - Padang
Sumatera Barat - Indonesia
10 KM arah Timur dari pusat Kota Padang
Telp 075l-72497, 72564. Fax 0751-72566
Email : kajur_elektro@eng.unand.ac.id

Kunjungan

1252916
Today
Yesterday
This Week
Last Week
This Month
Last Month
All days
835
118
1505
1250602
10171
8962
1252916

Your IP : 10.250.24.223
2024-11-28 08:37